Destroyer Escort TNI-AL Dekade 1970

Dekade 1970-an, Alat Utama Sistem Persenjataan  (ALUTSISTA) ABRI/TNI didatangkan dari Amerika Serikat (AS). Itu merupakan tindak lanjut dari Kunjungan Presiden Soeharto ke AS pada Mei 1970 yang antara lain membahas Kerjasama Pertahanan RI – AS. Pada 1970 – 1973, Atase Pertahanan (Athan) RI di AS, Brigjen Soesilo Soedarman ditugaskan untuk implementasi kerjasama Pertahanan RI – AS.

Sesuai Arahan Jakarta, Brigjen Soesilo Soedarman memperkuat Kerjasama dengan  AB-AS, Pentagon, lewatKerjasama Diklat  Para Perwira TNI melalui US Military Assistance Program (US-MAP), dan Program US Foreign Military Sales (US-FMS) untuk pengadaan Alutsista TNI dari AS. Kapal Perusak Kawal (Destroyer Escort) TNI-AL, KRI Samadikun-341 dan KRI Martadinata-342 buatan AS mulai berdatangan pada 1970 melalui Program US Foreign Military Sales.

Spread the love

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top